Pasti kita sudah tak asing lagi dengan merek HP Nokia ini, karena rata-rata orang HP pertama nya adalah HP dengan merek Nokia. Walaupun sudah jarang di pakai, nyatanya masih banyak orang yang memakai HP Nokia.
Jika kamu tertarik untuk kembali atau ingin memakai HP Nokia wajib banget simak artikel ini sampai habis, karena di artikel ini akan membahas daftar harga HP Nokia terbaru juli 2022 yang sudah saya rangkum dari beberapa sumber.
Daftar Harga HP Nokia Terbaru 2022
Harga HP Nokia 5.3 6/64 GB = Rp 2.099.000
Spesifikasi:
- Layar: IPS LCD6.55 inci
- RAM/Memori Internal: 6/64 GB
- Chipset: Qualcomm SM6125 Snapdragon 665 (11 nm) Octa-core
- Baterai: Li-Po 4000 mAh
Harga HP Nokia 7 NFC = Rp 1.135.000
Spesifikasi:
- Layar: IPS LCD 5,2 inci
- Memori: 64GB RAM 4GB, RAM 64GB 6GB
- Chipset: Qualcomm SDM630 Snapdragon 630 (14 nm)
- Baterai: Li-Ion 3000 mAh
- Kamera: 16 MP, 5 MP
Harga HP Nokia Nokia 5310 (2020) = Rp 299.000
Spesifikasi:
- Layar: 2.4 inci
- Chipset: Mediatek MT6260A
- SIM: Dual SIM
- Baterai: Li-Ion 1200 mAh
Harga HP Nokia XR20XR20 Pro = Rp 799.000- Rp 800.000
Spefikasi nya:
- Layar: 5,5 inci
- RAM/Memori Internal: 4/64 GB
- Baterai: 3800mAh
- Kamera : 12 MP , 24 MP
Harga HP Nokia 105 = Rp 245.000
Spesifikasi nya:
- Layar: 1.77 Inci
- RAM: 4MB
- Baterai: Li-Ion 800 mAh
- SIM: Dual Sim
Harga HP Nokia G20 4/64 GB = Rp 2.009.000
Spesifikasi nya:
- Layar: IPS LCD 6.52 inci
- RAM/Memori Internal: 4/64 GB
- Chipset: MediaTek Helio G35 (12 nm), Octa-core (4×2.3 GHz Cortex-A53 & 4×1.8 GHz Cortex-A53)
- Baterai: Li-Po 5050 mAh,
- Kamera Belakang: 48 MP f/1.8 PDAF (wide), 5 MP (ultrawide), 2 MP (macro), 2 MP (depth)
- Kamera Depan: 8 MP (wide)
Harga HP Nokia C20 2/16 GB = Rp 1.089.000
Spesifikasi nya:
- Layar: 6.52 inci
- RAM/Memori Internal: 2/16 GB
- Chipset: Unisoc SC9863A (28nm), Octa-core (4×1.6 GHz
- Baterai: Li-Ion 3000 mAh
- Kamera: 5 MP, 5 MP
Harga HP Nokia G10 3/32 GB = Rp 1.699.000
Spesifikasi nya:
- Layar: IPS LCD 6.52 inci
- RAM/Memori Internal: 3/32 GB
- Chipset: MediaTek Helio G25 (12 nm), Octa-core (4×2.0 GHz Cortex-A53 & 4×1.5 GHz Cortex-A53)
- Baterai: Li-Po 5050 mAh
- Kamera: Triple 13 MP (wide) AF, 2 MP (macro), 2 MP, (depth); Depan 8 MP (wide)
Harga HP Nokia 110 = Rp 334.00
Spesifikasi nya:
- Layar: 1.77 inci
- RAM: 4MB
- SIM: Dual SIM
- Baterai: Li-Ion 800 mAh
- Kamera: QVGA
Harga HP Nokia T20 WiFi 4/64 GB = Rp 3.099.000
Spesifikasi nya:
- Layar: IPS LCD 10.4 inci
- RAM/Memori Internal: 4/64 GB
- Chipset: Unisoc T610 (12 nm), Octa-core (2×1.8 GHz Cortex-A75 & 6×1.8 GHz Cortex-A55)
- Baterai: Li-Po 8200 mAh
- Kamera: 8 MP AF, depan 5 MP
- SIM: No (Wi-Fi Only)
Harga HP Nokia 150 = Rp 440.000
Spesifikasi nya:
- Layar: QVGA 2,4
- CPU: MTK
- RAM/Memori Internal: 4 GB/4 GB
- Kamera: VGA dengan flash
- Baterai: Li-Ion 1020 mAh
Harga HP Nokia C3
Spesifikasi nya:
- Layar: 5.99 inci
- RAM/Memori Internal: 2 GB/ 16 GB
- Chipset : Unisoc SC9863A (28nm)
- Baterai: Li-Ion 3040 mAh
- Kamera: 8 MP, 5 MP
Harga HP Nokia 210 = Rp 494.000
Spesifikasi nya:
- Layar: 2.4 Inci
- SIM: Dual SIM
- Baterai: Li-Ion 1020 mAh
- Kamera: 0.3 MP
Demikian lah, daftar harga HP Nokia terbaru untuk juli 2022 ini. Ada 13 daftar harga HP Nokia yang di tulis dari berbagai sumber. Mungkin masih banyak lagi daftar HP Nokia lainnya yang tak tertuliskan di sini ya, jika kamu tertarik untuk memiliki salah satu dari daftar HP Nokia di atas silahkan cek selengkapnya di toko terdekat di kotamu atau bisa lihat spesifikasi dan harga di aplikasi belanja online.